
Pemkab Rembang Siaga Hadapi Abrasi di Pesisir, Warga Diminta Waspada
Pemerintah Kabupaten Rembang terus berupaya menangani dampak abrasi yang mulai mengancam pesisir Kabupaten Rembang sejak awal 2025. Fenomena ini telah menyebabkan pengikisan daratan di beberapa wilayah, seperti Pantai Caruban di Desa Gedongmulyo, Kecamatan Lasem, serta pesisir Kecamatan Kragan dan Sluke. Di Pantai Caruban, abrasi mengakibatkan kerusakan pada sejumlah fasilitas umum,